Zulkarnain: Diyakini Sandiaga Uno Bisa Dongkrak Suara PPP di Pileg 2024

 

DERAKPOST.COM – Tahun 2019 lalu itu, diketahui PPP terseok-seok dalam ivent pesta demokrasi di tanah air ini. Namun pada tahun 2024 mendatang, bahwasa diharapkan bisa bangkit dengan seiring bergabungnya Sandiaga Uno.

Harapan itu dipaparkan Zulkarnain saat berbincang dengan wartawan, pada hari Jumat (7/7/2023). Ia mengatakan, tentu bergabung Menteri Pariwisata Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno ke PPP menjadi angin segar bagi Riau, dan khususnya Pekanbaru.

“Diketahui, Sandiaga Uno yang saat ini dipercaya sebagai Ketua Bappilu DPP PPP. Yang sebelumnya merupa bagian dari Gerindra. Maka angin segar dalam PPP. Artinya, bergabung Sandiaga Uno akan dapat mendongkrak suara partai,” ditegaskan Zulkarnain.

Ketua DPC PPP Pekanbaru inipun sebut bahwa pada tahun 2019 lalu, yakni PPP ini hanya mampu mendapat satu kursi di DPRD Pekanbaru, serta nihil anggota DPRD Riau Dapil Pekanbaru pada saat itu. Kini, tentunya bergabung Sandiaga Uno mampu bersaing.

Zulkarnain mengatakan hal angin segar dimaksudkan yaitu bergabung Sandiaga Uno ini dapat mendongkrak suara partai khususnya di Pekanbaru, sevab ditahun 2019 lalu, PPP hanya mendapatkan satu kursi di DPRD Pekanbaru dan serta nihil anggota DPRD Riau.

“Dengan bergabung Sandiaga Uno, bisa memberikan darah segar buat PPP Kota Pekanbaru. Karena diketahui, Sandiaga Uno itu sendiri kelahiran Pekanbaru. Hal ini menambah keyakinanya kita. Apalagi diketahui saat ini Sandiaga Uno sebagai Ketua Bapilu,” ujarnya.

Pria yang merupakan anggota Komisi III DPRD Kota Pekanbaru ini, menuturkan dengan hadirnya Sandiaga Uno, tentu ini merupakan momentum yang bagus dan spirit baru didalam menghadapi Pemilu 2024. Sebab diketahui Sandiaga Uno ini juga merupa tokoh.

“Ketika tokoh itu masuk atau singgah ke PPP. Aalagi ini telah ditetapkan sebagai cawapres dari PPP, tentu efek itu pasti ada. Dalam arti, efek yang positif yang mana tadinya kita itu, suatu juru kunci kelolosanya batas parlemen di DPR RI,” ungkap Zulkarnain . **Fri

PekanbaruPppSandiaga
Comments (0)
Add Comment